Babinsa Bersama Tiga Pilar Kec. Tenggilis Mejoyo Dampingi Vaksinasi

    Babinsa Bersama Tiga Pilar Kec. Tenggilis Mejoyo Dampingi Vaksinasi

    SURABAYA - Babinsa Koramil 0831/07 Tenggilis Mejoyo melaksanakan pendampingan Vaksinasi Booster dengan target 100 dosis bertempat di. Pendopo Kec. Tenggilis Mejoyo. Senin (18/04/22)

    Babinsa Serma Heri mengatakan, kegiatan pendampingan yang di laksanakan Babinsa bersama tiga pilar, guna mengantisipasi kegiatan vaksin.

    Dengan pendampingan Babinsa juga menghimbau protokol kesehatam selama kegiatan vaksin tetap menerapkan 3M. Menjaga jarak, memakai masker serta mencuci tangan, " ungkap Serma Heri. 

    Hadir dalam kegiatan. Puskesmas Tenggilis Mejoyo, Babinsa Koramil 0831/07 Tenggilis Mejoyo dan Pol PP Kec. Tenggilis Mejoyo.

    SURABAYA
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Wilayah Komsos Dengan Warga Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Pilakades serentak di kabupaten Pamekasan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Dandim 1805/Raja Ampat Paparkan Hasil Capaian Pelaksanaan Program TMMD Ke-122 Kepada Kasdam XVIII/Kasuari
    Babinsa Koramil Deket Bantu Distribusikan Air Bersih kepada Warga

    Ikuti Kami